Sama seperti pakaian lainnya, memilih pampers juga harus memperhatikan ukuran yang tepat. Pasalnya pampers atau popok memiliki ukuran yang beragam. Jika si Kecil masih berusia 0 sampai 6 tahun dan memiliki berat badan sekitar 4 sampai 8 kg, maka pampers Sweety ukuran S bisa menjadi pilihan yang tepat.
Pampers Sweety ukuran S ini bisa menjadi salah satu pilihan terbaik yang mampu membuat Anda merasa lebih tenang karena si Kecil dapat lebih terjaga akan kondisi dan juga kenyamanan nya.
Hal tersebut karena popok yang satu ini memiliki berbagai keunggulan, seperti diantaranya:
- Ukuran pas
Pampers sweety dengan ukuran S memang direkomendasikan bagi bayi baru lahir (Newborn). Oleh karena itu, popok ini sangat cocok digunakan oleh si Kecil dengan berbagai perlindungan optimal yang tentunya mampu membuat si kecil menjadi lebih nyaman.
Meski belum banyak bergerak, ukuran popok yang pas dapat membuat Anda tidak khawatir akan terjadinya kebocoran yang dapat membuat kondisi si Kecil menjadi tidak nyaman.
- Memiliki karet yang nyaman
Keunggulan kain yang dimiliki popok yang satu ini yaitu adanya karet yang elastis sehingga dapat menambah kenyamanan bagi si Kecil ketika menggunakannya.
Karetnya pada popok tentu menjadi salah satu hal sangat penting untuk diperhatikan. Pasalnya, karet tersebut akan kontak langsung dengan kulit. Jika salah memilih, maka hal tersebut bukan tidak mungkin akan membuat pinggang si Kecil lecet atau iritasi.
- Anti bocor
Perlu Anda ketahui, pampers Sweety ini telah dilengkapi dengan anti bocor hingga 360 derajat sehingga dapat membuat si Kecil lebih nyaman. Dengan adanya perlindungan anti bocor tersebut, hal tersebut Anda sebagai orang tua juga bisa merasa lebih tenang dan tidak perlu khawatir akan terjadi kebocoran di malam hari ketika tertidur lelap.
Itulah dia beberapa keunggulan dari pampers Sweety ukuran S yang cocok bagi bayi baru lahir atau Newborn. Anda bisa mendapatkan popok ini dengan membelinya di apotik, minimarket, supermarket hingga bisa juga membelinya di berbagai platform e-commerce kesayangan Anda.